Ustad : Nur Fajri Padat Sekali
ada tiga aspek yang harus dipenuhi yaitu
spiritual, pikiran, dan fisik
Dari sisi spiritual :
1. Yakin dan bergantung hanya pada Allah
2. Jaga Sholat lima waktu
3. Rutinkan Sholat tahajud, sholat hajat, dan
sholat dhuha
Banyak berdoa pada Allah
4. Rutinkan dzikir pagi dan petang, dan setiap
saat
5. Tilawah Al Quran minimal 1 juz sehari, dan
kejar target lebih dari 1 juz dengan
memanfaatkan waktu kosong
Dari sisi pikiran harus cerdas
1. Selalu berikir positif pada Allah atas setiap
kondisi yang kita alami baik suka mau pun
duka
2. Memahami karakter dan jerat-jerat setan
3. senang bergaul dengan siapa pun dan cakap
dalam berkomunikasi
Dari sisi fisik
1. Selalu mengasah bibir dengan tahsin tilawah
Al Quran ketimbang membicarakan keburukan
orang lain
2. selalu cuci mata dengan melihat ayat-ayat Al
Quran, keindahan alam ciptaan Allah
3. Selalu bersihkan telinga dengan mendengar
ayat2 Al Quran, dan hindari musik di saat doa
yang mustajab (Dalam hal musik terdapat
khilafiyah, Syaikh Bin Baz mengharamkan,
Syaikh Qardhawi membolehkan selama tidak
menganduk syahwat dan melalaikan)
4. selalu refleksi ujung-ujung jari tangan dengan
membuat status bermanfaat dan bernilai
dakwah ketimbang status galau atau forum
ghibah online
5. Rutin bekam paling lambat sebulan sekali
6. konsumsi herbal penguat sitem imunitas
seperti habatussauda dan madu
7. Selalu cek kondisi seluruh organ tubuh kita
dan perbaikilah dengan berobat jika terdapat
masalah sekecil apa pun..
satu saja dari unsur tiga point di atas
diabaikan, maka gangguan setan akan dengan
mudah mempengaruhi dan menguasai
OK BRO...
Sementara baru itu update ilmu ane..
Semoga dengan1/4 tetes ilmu yang ane tulis
hari ini dapat memberikan manfaat bagi anda
semua..